
Pada dasarnya kami masih mengangkat tema percintaan, dengan aransemen musik yang sederhana tapi berkarakter dan gabungan musik modern saat ini.
Penampilan “manual band” dalam setiap aksinya memainkan musik hanya mengandalkan kekompakan dan kerja sama yang baik antar personil, demikian juga dengan aksi panggungnya yang cukup sederhana.
Belajar dari pengalaman kami akhirnya rela menanggalkan sejenak idiologisnya, dan mulai memainkan musik yang easy listening di masyarakat, untuk memadukan syair, lirik dan aransemenpun “maual band” mencoba hal-hal baru demi terciptanya band yang berkarakter dan banyak diminati masyarakat banyak pada umumnya.
Profil :
Manual band berdiri pada tanggal 2 desember 2008.musik yg diusung pop alternatif.pada saat ini manual band membuat 4 lagu yaitu terima kasih cinta,cinta terabaikan,bidadari, dan yang terbaru ini berjudul persahabatan.
Semua lagu yang dibuat manual band bertema love story yang sering terjadi didalam dunia cinta para personil manual band.
Vocal : Chox
Guitar : Dan's
Bass : Enal
Drum : Andy
Keyboard : Athu
0 komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.